le Petit Prince - it has done me good
So the little prince tamed the fox. And when the hour of his departure drew near--
"Ah," said the fox, "I shall cry."
"It is your own fault," said the little prince. "I never wished you any sort of harm; but you wanted me to tame you . . ."
"Yes, that is so," said the fox.
"But now you are going to cry!" said the little prince.
"Yes, that is so," said the fox.
"Then it has done you no good at all!"
"It has done me good," said the fox, "because of the color of the wheat fields."
Kalau memang harus berpisah, maka itu tidak menjadikan pertemuan-pertemuan sebelumnya sia-sia. Seperti si rubah yang harus berpisah dengan pangeran kecil, at least the time that they wasted together has done him good, waktu yang telah mereka habiskan bersamalah yang meninggalkan kenangan-kenangan indah antara mereka. Meski mengingat kenangan indah itu justru kadang lebih menyakitkan daripada mengenang hal buruk, tapi kenangan indah tidak untuk disia-siakan dan dilupakan, karena berpisah itu bukan melupakan.
Semua orang tau setiap pertemuan pasti ada perpisahan. Tapi berpisah nggak berarti berakhir. Kadang memang harus berpisah untuk dipertemukan kembali, atau mungkin berpisah agar bertemu dengan yang lain yang lebih baik :')
kehilangan cinta bukan berarti mengorbankan cinta yang lain
Comments
Post a Comment